Cara Membuat Sitemap di Blog

Cara Membuat Sitemap di Blog - Cara membuat/menciptakan sitemap blogger/blogspot
Setemap dapat meningkatkan SEO pada suaatu blog / website karena sitemap merupakan alat bantu bagi para webmaster untuk mempermudah dalam pengenalan peta situs blog yang berisi kumpulan link/url konten-konten blog tersebut. Sitemap hampir sama fungsinya dengan daftar isi blog. Jika anda ingin membuat daftar isi di blog anda, silahkan anda baca artikel: cara membuat daftar isi blog. Oke kembali lagi lagi ke topik pembahasan cara menciptakan sitemap blogger sebagai berikut ini:

>> Sitemap memiliki bentuk yang berbeda-beda, dan dibawah ini perbedaannya:
-  Sitemap Blogger Artikel Posting kurang dari/ dibawah 500
-  Sitemap Blogger Artikel Posting kurang dari/ dibawah 1000
-  Sitemap Blogger Artikel Posting kurang dari/ dibawah 1500

- Bentuk sitemap untuk Blogger Blogspot atau blog domain sendiri tapi masih memakai hosting blogger.com yang memiliki jumlah artikel/posting di bawah 500 tulisan adalah sebagai berikut:
atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
- Jika artikel pada blog/web anda lebih dari 500 dan kurang dari 1000, maka tambahkan lagi sitemap ke-2sebagai berikut:
atom.xml?redirect=false&start-index=501&max-results=1000
- Tetapi jika artikel/posting blog anda lebih dari 1000 dan kurang 1500, maka tambahkan sitemap ke-3 sebagai berikut:
atom.xml?redirect=false&start-index=1001&max-results=1500
Pada umumnya kode sitemap ini dapat di upload di webmaster Google dengan tujuan supaya Google bisa dengan cepat mengindex artikel kita. 
Cara upload sitemap ke webmaster Google: Caranya yaitu dengan memasukkan salah satu kode tersebut pada bagian Submit Sitemap di Webmaster.
Demikian apa yang dapat saya sampaikan mengenai cara membuat sitemap di blog. Semoga apa yang saya sampaikan pada kesempatan kali ini dapat bermanfaat untuk anda semua.

Komentar